Bagaimana jika Mahasiswa Kesehatan tidak hanya pandai dalam bidang injeksi ataupun merawat pasien? namun juga cakap dalam bidang jurnalistik? hal inilah yang membuat para Mahasiswa Kesehatan di Kampus Ungu menjadi berbeda. Kampus Ungu ISTeK ICsada Bojonegoro memiliki organisasi yang bergerak dibidang pers atau media mahasiswa. Organisasi ini di sebut dengan LPM (Lembaga Pers Mahasiswa). Pagi ini (19/03/2023), […]